Slang Bahasa Inggris
Slang word juga banyak ditemui di tes IELTS
Walau slang bahasa Inggris digunakan secara informal, namun slang word juga banyak ditemui di ujian IELTS.
Untuk tes IELTS slang word bisa ditemui di sesi speaking dan juga writing.
Dalam ujian IETS penggunaan slang word bisa menjadi salah satu penilaian karena dapat menampilkan kekayaan kosakata bahasa Inggris yang kamu kuasai.
Semakin dekat bahasa Inggrismu menyesuaikan native speaker maka kemungkinan nilai tinggi juga bisa didapatkan.
Namun penggunaan nya juga harus melihat siapa orang dalam percakapan dan jenis situasinya.
Keuntungan Menggunakan Slang
Keuntungan dalam menggunakan slang jika kamu memahami bahasa Inggris dan menggunakannya pada konteks yang tepat adalah kamu dapat meningkatkan komunikasi. Slang dapat membuat percakapan lebih santai dan menyenangkan, mempermudah aliran percakapan dan membuat komunikasi lebih efektif jika kamu mampu mahir menggunakannya dalam percakapan.
Keuntungan lain adalah dapat membentuk kreativitas dan kepribadian. Menggunakan slang dapat membuat kamu dianggap sebagai orang unik dan membuat percakapan terdengar lebih menarik juga menyenangkan.
Selain itu, slang juga dapat membantu memperkuat hubungan dengan kelompok atau komunitas tertentu. Dengan menggunakan slang, seseorang dapat menunjukkan bahwa mereka bagian dari lingkaran sosial tertentu, membantu membangun hubungan dan memperkuat ikatan.
Baca Juga: Past Continuous Tense: Pengertian, Rumus, dan Contoh Kalimat
Apa Itu Slang Bahasa Inggris
Menurut kamus Cambridge, slang bahasa Inggris adalah kosakata yang digunakan antara orang-orang yang termasuk dalam kelompok sosial yang sama dan yang mengenal satu sama lain dengan baik.
Slang bahasa Inggris adalah bahasa yang sangat informal. Jadi kamu harus tahu bagaimana dan kapan menggunakan macam-macam katanya. Karena jika salah menggunakan, itu dapat menyinggung orang jika digunakan tentang orang lain atau di luar sekelompok orang yang saling mengenal dengan baik.
Kata slang bahasa Inggris biasanya menggunakan bahasa gaul dalam berbicara daripada menulis. Slang biasanya merujuk pada kata dan makna tertentu, tetapi dapat mencakup ekspresi dan idiom yang lebih panjang.
Baca juga: Cara Menjadi Fasih Berbahasa Inggris Untuk Pemula
Rekomendasi Layanan Bimbingan Bahasa Inggris di Schoters
Ingin tahu lebih banyak tentang Slang Bahasa Inggris dan meningkatkan kemampuan bahasa Inggrismu? Yuk ikuti kursus privat online bersama mentor terbaik Schoters.
Berasal dari kata oper slot, biasanya bahasa ini digunakan ketika kamu ingin mengganti orang dengan barang yang sudah kamu pesan lewat grup order.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Slang atau Kata-kata Gaul Bahasa Inggris Berserta Contoh Kalimat
Slang hanya terdiri dari satu kata dan biasanya akan sangat berbeda dengan bentuk dan makna asli yang terdapat di kamus bahasa Inggris. Berikut adalah 20 contoh slang bahasa Inggris beserta dengan contoh kalimatnya:
Slang bahasa Inggris memang sangat membantu dalam percakapan sehari-hari dan membuat percakapan menjadi lebih santai dan mudah. Namun, penting untuk kamu ketahui bahwa slang tidak boleh digunakan pada situasi formal atau resmi.
Meskipun penggunaan slang bahasa Inggris bisa membuat komunikasi lebih menyenangkan dan santai, tetapi juga penting untuk mengetahui dan memahami risiko yang terkait dengan penggunaannya. Sangat disarankan untuk membatasi penggunaan slang dalam situasi formal dan memahami arti dan konteks yang tepat saat menggunakannya.
Nah, sekarang kamu sudah tahukan apa itu slang bahasa Inggris dan contoh-contoh slang bahasa Inggris yang dapat kamu gunakan dalam percakapan sehari-hari. Bahasa gaul memang membuat percakapan menjadi lebih interaktif dan juga menarik. Jika kamu ingin meningkatkan kemampuan berbahasa Inggris kamu, kamu bisa memulainya dengan mempelajari slang bahasa Inggris dan juga bahasa gaul. Jangan lupa untuk mengeksplorasi terus bahasa Inggris agar kamu dapat meningkatkan kemampuan berbahasa Inggris kamu! Jika kamu ingin lebih berlatih, cobalah untuk mendaftar di kursus bahasa Inggris online di Golden English. Tunggu apalagi? Segera mendaftar dan rasakan keseruan belajar bahasa Ingris di Golden English
Selain bahasa Inggris yang bisa kamu temui di tes bahasa Inggris dan kelas privatmu, ada beberapa kata atau pernyataan yang sering digunakan dalam percakapan sehari-hari yang disebut slang bahasa Inggris. Meski bukan penyataan atau kata yang formal, slang bahasa Inggris dapat kamu gunakan untuk meningkatkan skor speaking dan writing dalam IELTS karena kamu akan dinilai memiliki pengetahuan dan kosa kata yang beragam.
Mengenali macam-macam slang bahasa Inggris juga akan banyak membantu kamu dalam berkomunikasi native di internet atau dunia nyata. Yuk perkaya pengetahuan dan kemampuan bahasa Inggrismu dalam Schoters Grammar 101 versi slang bahasa Inggris berikut ini!
Slang Bahasa Inggris dalam Bentuk Kalimat dan Artinya
Kalau sudah membaca slang words di atas, kamu bisa melihat beberapa contoh pengaplikasiannya dalam kalimat, nih. Dibaca ya!
137. “I like this music, it so lit me up.” (Aku suka musik ini, ini sangat keren.) 138. “Well, blow me. I can’t believe you got an A on that impossible test!” (Aku terkesan. Aku tidak percaya kamu mendapatkan nilai A pada tes yang mustahil itu.) 139. “He promises to change were all crap.” (Dia berjanji untuk berubah, itu omong kosong.) 140. “She is hella beautiful.“ (Dia sangat cantik.) 141. “This job is easy peasy, I can even do something harder than this.” (Pekerjaan ini sangat mudah, aku bahkan bisa mengerjakan sesuatu yang lebih sulit dari ini.) 142. “You can do it because you are da bomb.” (Kamu pasti bisa karena kamu luar biasa.) 143. “Who’s the hot shot here?” (Siapa yang terbaik di sini?) 144. “That was really a nice shot, man. Bingo!” (Itu benar-benar tembakan yang bagus, kawan. Tepat sekali!) 145. “Look that girl, she is such a rocket actress!” (Lihat gadis itu, dia artis yang luar biasa.) 146. “Last night’s party was dull!” (Pesta semalam membosankan!) 147. “I am so knackered because of an exercise.” (Aku sangat lelah karena latihan.) 148. “Do you know why this event is so blinding?” (Apakah kamu tau mengapa acara ini sangat menakjubkan?) 149. “It’s bugger all if you will leave me.” (Tidak apa-apa jika kamu ingin meninggalkan aku.)
Risiko Menggunakan Slang
Menggunakan slang bahasa Inggris terkadang memiliki risiko tertentu yang harus dipertimbangkan. Risiko yang pertama adalah slang sering memiliki makna yang berbeda dari bahasa formal, sehingga bisa membingungkan bagi orang lain yang tidak terbiasa dengan istilah tersebut. Hal ini dapat mengakibatkan kesalahpahaman dan kekeliruan dalam komunikasi.
Selain itu slang sering terkesan kurang formal dan tidak sesuai dengan situasi yang lebih serius. Terutama dalam lingkup kerja atau bisnis, penggunaan slang bisa membuat kamu terlihat tidak profesional, tidak sopan, dan tidak berkualitas.
Kenapa Kata Slang Bahasa Inggris Mudah Hilang?
Kata slang bahasa Inggris sering berubah karena menyesuaikan setiap generasi yang hidup pada masanya. Jadi sangat mungkin kata slang bahasa Inggris yang ada 10 tahun yang lalu sudah tidak dikenal dan tidak relevan jika digunakan pada zaman sekarang.
Karena keberagaman tersebut, seperti yang disampaikan di atas, kamu perlu tahu apa maksud dari kata slang bahasa Inggris terlebih dahulu sebelum menggunakannya.
Tips Menggunakan Slang Bahasa Inggris dalam IELTS
Dalam tes IELTS, terlebih untuk edisi Academic Test, memang kurang tepat untuk menggunakan banyak bahasa “gaul” atau slang dalam bahasa Inggris. Namun, kamu bisa menggunakan beberapa pilihan kata slang bahasa Inggris pada tes speaking dan writing.
Baca Juga: Meningkatkan Skor IELTS Speaking Dengan Mudah
Slang Bahasa Inggris dalam Satu Kata dan Artinya
Slang words ini hanya terdiri dari satu kata dan biasanya akan sangat berbeda dengan makna asli yang terdapat di kamus bahasa Inggris. Ini dia list-nya:
1. Diddle: Berbohong. 2. Dinosaur: Sangat tua. 3. Grub: Makanan. 4. Salty: Bosan, Lebay/berlebihan. 5. Fishy: Mencurigakan. 6. Lowkey: Diam-diam. 7. Tea: Bergosip atau menceritakan sesuatu. 8. Dull: Membosankan, yang itu-itu saja. 9. Lit: Menunjukkan perasaan dan ekspresi menyenangkan. 10. Stan: Mengidolakan sesuatu atau menyukai sesuatu. 11. Peanuts: Murah. 12. Ace: Sesuatu yang hebat, keren. 13. Phat: Bagus sekali.
14. Chuffed: Senang. 15. Brill: Singkatan dari brilliant alias hebat, keren banget. 16. Bomb: Sangat mahal. 17. Iffy: Meragukan. 18. Gumshoe: Detektif. 19. Knackered: Lelah luar biasa, tepar, capek sekali. 20. Bounce: Berangkat. 21. Yes-men : Orang penurut. 22. Wangle: Sangat beruntung. 23. Walrus: Gemuk dan pendek. 24. Fore: Awas. 25. Egghead: Orang pandai. 26. Dude: Kata sapaan yang artinya ‘Bung’. 27. Cheers: Sebagai ucapan terimakasih. 28. Skive : Alasan dibuat-buat untuk bolos kerja. 29. Mate, buddy, pal, bro, sis: Teman, geng, sohib. 30. Kip : Tidur singkat. 31. Mug : Wajah. 32. Boujee : Mewah/kaya. 33. Bussin’: Menakjubkan. 34. Drip: Modis/Bergaya baru. 35. Extra: Penuh drama/cari perhatian. 36. Rent-free: Terobsesi pada seseorang/sesuatu. 37. Shook: Tertegun/Terkejut.
Menambah kosakata slang words bakal lebih afdol kalau langsung dari ahlinya. Nah, di English Academy ada native speaker alias pengajar internasional yang bisa mengajarimu materi bahasa Inggris secara interaktif dan tatap muka! Cobain kelas gratisnya dulu, yuk!